Cara Menyapih Anak Tanpa Harus Memaksa
Proses pemberian ASI secara eksklusif selama 6 bulan setelahnya bunda bisa memberikan makanan pendamping ASI dan tetap memberikan ASI untuk Si kecil hingga usianya mencapai 2 tahun. Setelah itu bunda perlu menyapih Si kecil. Menyapih bisa jadi pekerjaan yang tidak mudah. Namun, sebenarnya menyapih anak tanpa harus memaksa adalah hal yang memungkinkan, kok, bunda mau tahu caranya? Simak ulasanya berikut...
Seberapa Penting Minum Susu Khusus Ibu Menyusui?
Karena saat menyusui membutuhkan nutrisi yang lebih, ada berbagai produk susu bagi bunda yang berada dalam fase menyusui, berlomba-lomba menawarkan manfaat dan kandungan nutrisi yang diyakini penting bagi bunda.? Memenuhi kebutuhan nutrisi memang penting. Namun, apakah benar-benar perlu untuk mengkonsumsi susu khusus ibu menyusui? Bunda mau tahu jawabannya, simak lebih lanjut ulasannya! Susu Khusus Ibu Menyusui: Antara Perlu dan Tak Perlu Semua...
4 Manfaat Minum Susu Kedelai Untuk Ibu Menyusui
Masa menyusui artinya bunda akan melakukan transfer nutrisi kepada Si kecil. Jadi bukan hanya Si kecil yang membutuhkan nutrisi, tapi bunda pun juga harus mendapatkan nutrisi yang cukup untuk bunda sendiri dan juga Si kecil. Salah satu cara bunda mendapatkan nutrisi dengan minum susu, baik susu sapi ataupun susu dari kedelai. Bagi bunda yang memiliki alergi terhadap susu sapi, susu...
ASI (Air Susu Ibu)
Tak diragukan lagi, kalau Air Susu Ibu (ASI) merupakan sumber gizi utama bagi bayi yang belum bisa mengonsumsi makanan padat. Sehingga pemberian ASI disarankan hingga Si Kecil berusia 2 tahun. Saat usia Si kecil menginjak 6 bulan, bunda bisa memberikan makanan pendamping ASI (MPASI). Meski demikian, pemberian ASI disarankan terus berlanjut hingga usia 2 tahun. Karena banyak sekali manfaat ASI...
Ini 8 Penyebab Asi Tidak Keluar Setelah Melahirkan
Pemberian ASI sangatlah penting bagi Si kecil di awal masa hidupnya, apalagi ASI memiliki peranan penting dalam pertumbuhan dan juga perkembangan. Sayangnya proses pemberian ASI tidak mudah untuk dilakukan, terkadang bunda akan menemui beberapa kendala. Salah satunya ASI yang tidak keluar segera setelah melahirkan. Lantas, apa sih hal yang menyebabkan ASI tidak keluar setelah melahirkan?. Untuk tahu jawabanya bunda...
Penyebab Asi Sedikit Dan Cara Mengatasinya
Apakah produksi ASI bunda terlalu sedikit? Jika iya, maka hal ini bisa mempengaruhi berat badan Si kecil yang tak kunjung bertambah. Kalau hal ini terjadi pada bunda, yang pertama bunda tidak perlu panik, dan yang kedua bunda bisa baca ulasan berikut ini tentang cara meningkatkan ASI bunda, silahkan disimak ya bunda.? Penyebab Kurangnya Produksi ASI? Kurangnya produksi ASI cenderung membuat bunda...
Tips Agar Bayi Tidak Gumoh Setelah Menyusui
Si kecil mengalami gumoh setelah menyusui mungkin hal yang umum. Kondisi ini memanglah normal terjadi dan tak perlu bunda cemaskan. Tetapi dalam beberapa kasus, terjadinya gumoh pada Si kecil bisa menjadi tanda penyakit berbahaya yang patut bunda waspadai. Untuk lebih lengkapnya bunda bisa simak ulasanya berikut ini!. Apa yang Menyebabkan Bayi Mengalami Gumoh? Sebelum membahas lebih lanjut, apakah bunda sudah tahu...
Benjolan Di Payudara Pada Ibu Menyusui, Apa Penyebabnya?
Memberikan ASI kepada Si kecil banyak sekali kendala, mulai Si kecil yang rewel, rasa nyeri dan terkadang bunda merasakan adanya benjolan di payudara yang membuat proses menyusui menjadi tidak nyaman, bahkan menurunkan produksi ASI. Lantas, apa saja penyebab benjolan di payudara pada bunda saat menyusui?? Berbagai Penyebab Benjolan di Payudara pada Ibu Menyusui Benjolan di payudara pada bunda yang sedang menyusui...
Mengenali? 7 Tanda Melahirkan
Bagi bunda yang sedang hamil anak pertama mungkin bertanya-tanya, bagaimana ya rasanya persalinan? Sakit atau tidak, ya? Berapa lama proses yang dibutuhkan? Bagaimana mengetahui bahwa ini adalah pertanda persalinan atau hanya alarm palsu? Dari pada bunda hanya bertanya-tanya, berikut ulasanya khusus untuk bunda. 7 Tanda Bunda Siap Melakukan Persalinan Sebenarnya cukup sulit untuk memprediksi jawaban atas semua pertanyaan itu, karena setiap...
Darah Tinggi Saat Hamil, Apa Yang Harus Dilakukan?
Tekanan darah tinggi atau hipertensi terjadi ketika tekanan darah lebih besar atau sama dengan 130/80 mmHg. Kondisi tersebut perlu mendapat perhatian khusus bila terjadi pada Ibu Hamil. Tekanan darah tinggi selama kehamilan sebenarnya tidak selalu berbahaya bila dikelola dengan baik. Namun, terkadang darah tinggi bisa menyebabkan komplikasi kesehatan yang serius bagi bunda dan bayi yang sedang berkembang. Meski begitu bunda...